Ingin Mengurangi Ukuran Video_ Gunakan 7 Cara Kompres Video di Laptop Tanpa Aplikasi Ini

Ingin Mengurangi Ukuran Video? Gunakan 7 Cara Kompres Video di Laptop Tanpa Aplikasi Ini

Video-video yang tersimpan di Laptop terkadang memakan memori, karena ukurannya cukup besar. Ingin dihapus namun rasanya sayang untuk kehilangan video tersebut. Tidak usah risau lagi, karena ukuran video bisa dikecilkan dengan cara di kompres. Gunakanlah 7 cara kompres video di laptop tanpa aplikasi berikut ini:

1. Kompres Melalui OnlineConverter.com

Tidak usah repot-repot mengunduh aplikasi, pakai saja OnlineConverter.com untuk mengurangi ukuran video. Cari OnlineConverter.com melalui peramban di laptop, setelah ketemu buka untuk mulai kompres video. Masukkan video atau link nya ke dalam kolom di OnlineConverter.com, setelahnya pilih lah kompres atau kecilkan video.

Tunggu hingga proses kompres nya usai, setelah itu baru video bisa di download. Lihatlah ukuran video yang sudah melalui kompres, pasti akan jauh lebih kecil dari ukuran sebenarnya.

Baca Juga »  Pengguna Hp Waib Tahu! Simak Apa Penyebab HP Cepat Panas dan Cara Mengatasinya

2. Kompres Melalui FreeConvert.com

FreeConvert.com dinilai sebagai cara kompres video di laptop tanpa aplikasi terbaik. Pasalnya melalui web online ini, pengguna bisa mengurangi video bahkan yang ukurannya 1 GB. Terdapat pula fitur-fitur canggih pendukung yang menjadikan FreeConvert.com dikatakan sebagai yang terbaik.

Cari FreeConvert.com di peramban Laptop, kemudian buka dan masukkan link video nya. Pilih opsi kompres agar ukuran video mengecil. Selesai dikecilkan atau kompres, video bisa langsung di download.

3. Kompres Melalui Clideo.com

Tidak kalah dengan web kompres lain, Clideo.com juga bisa mengurangi ukuran video. Ukuran video dapat dipangkas hingga setengahnya bahkan lebih. Pertama cari dulu Clideo.com di peramban Laptop, jika sudah ketemu buka agar video bisa segera dikecilkan. Taruh video atau linknya ke dalam kolom di Clideo.com.

Baca Juga »  5 Cara Memperbaiki Flashdisk Tidak Terbaca Pada Laptop/PC yang Bisa Dilakukan

Pilih kecilkan video atau kompres, dan tunggu hingga proses mengkompres nya usai. Simpan video dengan cara di download, dan video dengan ukuran lebih kecil sudah tersedia.

4. Kompres Melalui Fileconverto.com

Fileconverto.com juga bisa digunakan sebagai salah satu cara kompres video di laptop tanpa aplikasi. Tidak usah susah payah mengunduh aplikasi, melalui web ini ukuran video akan berkurang cukup jauh. Cari Fileconverto.com di peramban Laptop, kemudian buka dan masukkan link atau video nya.

Pilih opsi kompres agar ukuran video mengecil dari yang sebelumnya. Selesai dikecilkan atau kompres, video bisa langsung di unduh.

5. Kompres Melalui Cloudpresso.com

Terdapat banyak web untuk mengurangi ukuran video, seperti salah satunya Cloudpress.com ini. Disini seseorang bisa bebas mengurangi atau kompres videonya. Caranya cari Cloudpresso.com melalui peramban di laptop, setelah ketemu buka untuk mulai kompres video. Masukkan video atau link nya ke dalam kolom di Cloudpresso.com, setelahnya pilih lah kompres atau kecilkan video.

Baca Juga »  5 Penyebab Layar Laptop Mati dan Cara Mengatasinya

Tunggu hingga proses mengkompres nya usai, kemudian simpan video dengan cara di download.

6. Kompres Melalui Videosmaller.com

Tidak jauh beda dengan cara sebelumnya, cara kompres video di laptop tanpa aplikasi ini juga melalui web online. Kali ini melalui web yang bernama Videosmaller.com. Sesuai namanya fungsinya untuk mengurangi ukuran video. Pertama cari dulu Videosmaller.com di peramban Laptop. Taruh video atau linknya ke dalam kolom di Videosmaller.com.

Kecilkan atau kompres videonya, dan tunggu hingga prosesnya usai. Unduh video yang telah di kompres dengan tekan opsi download.

7. Kompres Melalui Compress2go.com

Melalui Compress2go.com merupakan cara terakhir dalam mengurangi ukuran video. Buka web Compress2go.com kemudian taruh link videonya. Kompres video hingga selesai, terakhir video bisa langsung diunduh.

Tanpa memakai aplikasi khusus, ukuran video bisa dikecilkan dari aslinya. Ikutilah cara kompres video di laptop tanpa aplikasi diatas, agar video-video unduhan tidak memakan memori laptop.

Pencarian Popular

cara kompres video di laptop